Doa pengantin
IBNU BUHROR ALJAFARI
Saturday, 10 March 2018
Friday, 9 March 2018
Doa bangun tidur
doa bangun tidur
اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ اَحْيَانَا بَعْدَمَا اَمَاتَنَا
وَاِلَيْهِ النُّشُوْرْ
Artinya: segala puji bagi Allah yang telah menghidupkan kami
kembali, setelah mematikan kami, dan kepada-Nya Kami akan kembali
Sunday, 4 March 2018
Macam macam thawaf
1.
Thawaf adalah mengelilingi ka’bah sebanyak tujuh kali yang dimulai dari hajar aswad
sampai hajar aswad lagi. Tawaf ini di bagi menjadi 4, yaitu:
1.
Tawaf Ifadah : tawaf yang termasuk dari rukun haji
2.
Tawaf Qudum : tawaf yang dilakukan ketika baru tiba di
kota mekah, tawaf ini dilakukan sebagai perwujudan penghormatan yang pertama
terhadap Ka’bah dan Masjidil Haram
3.
Tawaf Sunah : tawaf selain tawaf ifadah, qudum dan
wada’. Tawaf yang dianjurkan baginda rasul kita SAW
4.
Tawaf Wada’ : tawaf yang dilakukan ketika baru tiba di
kota mekah, tawaf ini dilakukan sebagai perwujudan perpisahan dengan kota suci,
Ka’bah dan Masjidil Haram
Subscribe to:
Posts (Atom)
Popular
-
Sholat Intizar Solat Intizhar (solat menunggu atau sunat Mutlaq) dapat dikerjakan pada setiap saat; terlepas dari keterikatan seperti s...
-
Syarat, Tanda – tanda , Hal yang merusak dan Makna islam Syarat islam Setiap agama mempunyai ciri khusus, begitu juga dengan agama ...
-
· Air suci menyucikan yaitu air mutlaq artinya air yang namanya selalu berubah – rubah sesuai dengan situasi dan kodisi conto...